Home / ARTIKEL / Bersyukurlah Ketika Robbmu Mengajarimu Al Qur’an

Bersyukurlah Ketika Robbmu Mengajarimu Al Qur’an

Saudaraku,
Saya yakin kita semua tau bahwa nikmat Allah yang paling agung adalah nikmat islam, agama yang mulai ini.
๐Ÿ’Ž Akan tetapi tahukah engkau wahai Saudaraku, bahwa ternyata bentuk rahmat (kasih sayang) Allah yang paling agung adalah ketika Dia mengajari kita Al Qurโ€™an.

Allah berfirman:
{ุงู„ุฑู‘ูŽุญู’ู…ูŽูฐู†ู ๐Ÿ”น ุนูŽู„ู‘ูŽู…ูŽ ุงู„ู’ู‚ูุฑู’ุขู†ูŽ}
“(Dialah) Dzat Yang Maha Penyayang.
Yang telah mengajarkan Al Qurโ€™an (kepada hamba-Nya).”
[Q.S Ar Rahman: 1-2]

โœ… Oleh sebab itu, tidaklah kita diberi karunia Al Qurโ€™an kecuali karena rahmat dari Allah ‘Azza Wa Jalla.
Dan kita pun tak akan pernah sanggup mempelajari Al Qurโ€™an kecuali karena rahmat dari-Nya pula.

{ูˆูŽู…ูŽุง ูƒูู†ู’ุชูŽ ุชูŽุฑู’ุฌููˆ ุฃูŽู†ู’ ูŠูู„ู’ู‚ูŽู‰ูฐ ุฅูู„ูŽูŠู’ูƒูŽ ุงู„ู’ูƒูุชูŽุงุจู (ุฅูู„ู‘ูŽุง ุฑูŽุญู’ู…ูŽุฉ)ู‹ ู…ูู†ู’ ุฑูŽุจู‘ููƒูŽ}
” Dan engkau (wahai Muhammad) tidaklah pernah mengharap agar Al Quran diberikan (diturunkan) kepadamu, akan tetapi (ia diturunkan) karena rahmat (yang besar) dari Robb-mu.”
[Surat Al Qosos: 86]

๐ŸŒŸ Maka bersyukurlah wahai Saudaraku, ketika Allah berkenan mengajari kita Al Qurโ€™an.
๐Ÿ’˜ Yaitu ketika Dia tanamkan kecintaan terhadap Al Qurโ€™an di dalam hati kita.
โ˜‘ Selalu ingin membacanya,
mencoba menghafalnya,
ingin memahami maknanya,
mempelajari tafsirnya,
serta berusaha mengamalkan isinya dalam keseharian kita.
๐ŸŒต Sekali lagi, bersyukurlah.
Karena itu adalah karunia yang agung yang Allah berikan bagi siapa saja yang dikehendakinya.
๐Ÿ’ญ Ya Allah, limpahkanlah rahmat-Mu kepada kami dengan barokah Al Qurโ€™an.
______________
โœ ARF

Check Also

Prestasi Santri Ma’had Al Imam Adz-Dzahabi

ย  ๐ŸŽŠ SELAMAT Alhamdulillah. Kami turut berbahagia mendengar kabar sore hari ini, beberapa santri utusan …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *